Facebook Twitter Y! mesengger
Lihat Berita Terbaru, Unik dan Aneh, Hanya Disini....!

Sabtu, 16 Juli 2011

Ayo cek backLink blog kamu..!!

Seperti biasa hari-hari biasa ane lalui dengan online di facebook, nah saat itu ane lagi chatting sama Kumpulan anak-anak blogwalking, Terus tiba-tiba ada yang tanya, "gimana sih cara cek backlink blog kita" nah dari pertanyaan itu ane terispirasi buat postingan ini hehe.

Buat agan-agan sekalian yang tidak ngerti sama sekali dengan backlink, biar ane jelasin dikit dulu yah.

Backlink adalah sebuah script link yang disusun berisi alamat suatu web/blog, yang dipasangkan kedalam suatu situs tertentu. Kenapa kita harus membangun sebuah backlink? karena backlink sendiri memiliki manfaat untuk menaikkan page rank kita di dalam suatu mesin pencari seperti Google, Yahoo, Ask dll.

Gambaran itulah yang bisa ane jadikan ilustrasi bagai mana system backlink bekerja di internet. Misalkan website kita kita ibaratkan jaring laba – laba. Sedangkan backlink kita asumsikan benang – benang jaring. Denagan jaringan backlink yang luas maka berbanding lurus dengan status page rank kita. Semakin luas jarinagn backlink kita maka semakin tinggi Pagerank yang kita dapatkan.
Untuk mendapatkan page rank tertentu kita membutuhkan backlink dari page rank tertentu sejumlah [ ... ] backlink. Misalkan kita ingin mendapatkan pagerank 5.
Untuk Mendapatkan pagerank 5 membutuhkan backlink dari page rank 3 sebanyak 555 backlink. Untuk Mendapatkan pagerank 5 membutuhkan backlink dari pagerank 6 sejumlah 3 backlink.
Backlink sendiri terdapat 3 jenis :
a. Backlink satu arah : dimana link yang didapat dari sebuah web atau blog sementara situs kita tidak memberikan link ke web atau blog tersebut. Misalnya Anda memberikan komentar di web atau blog lain, membuat signature di forum diskusi, backlinks dari iklan baris gratis, dan lain-lain.

b. Backlink dua arah : atau istilahnya saling ngelink, atau tukeran link. Dimana situs kita memberikan link ke situs orang lain, dan situs orang lain itupun memberi link ke situs kita.

c. atau Three Way Links, dimana links terbentuk dari tiga buah situs. Misalnya situs A memberikan link ke situs B, situs B ini memberi links ke situs C, situs C memberi link ke A. Backlink seperti ini agak sulit didapat, kecuali kita menggunakan jasa SEO atau membuat suatu ikatan antar pemilik web atau blok untuk ciptakan Links tiga arah ini.
Atau bisa saja dengan dummy blog, Anda buat 3 blog, terus ciptakan link tiga arah ini.

Dari ketiga jenis backlink di atas manakah yang terbaik ? jawabnya tentunya adalah backlink satu arah tetapi yang berkualitas. Yang saya maksud berkualitas disini adalah backlink
satu arah yang diperoleh dari web atau blog yang pageranknyatinggi.

Cukup sudah dengan penjelasan langsung ke materi aja yeee hehe
Untuk menecek baclink lihat tata caranya, di bawah..

Tata cara nya
  • Masukkan Url Blog kamu
  • tekan tombol Check
  • lihat hasilnya
  • happy blogwalking :)

URL Blog anda:

Contoh(www.fhikar-note.blogspot.com)




Happy blog walking :)
Ingin mendapat tulisan terbaru Fhikar Note™ langsung ke Email Anda? masukkan alamat email Anda untuk berlangganan, Gratis!
*cek email Anda untuk konfirmasi berlangganan

Artikel terkait....

4 komentar:

Silahkan memberikan komentar,ocehan,masukkan ataupun pendapat anda di sini. Tapi ada syaratnya NO SPAM OK !!!!

Kalau Sempat gw akan balas komentar teman-teman semua dengan nama :
Fhikar ALtafb Ramadan

Blogger Widgets